Mbah Surip Meninggal: Manohara sedih, Presiden SBY turun tangan

Sosok Mbah Surip memang fenomenal.
Pelantun lagu 'Tak Gendong' dan 'Bangun tidur Tidur lagi' ini, meraih kesuksesan dan popularitas dengan sangat cepat.
Namun siapa sangka, secepat itu pula dia meninggalkan kesuksesan dan popularitasnya.
Ya, selasa pagi, musisi yang penghasilannya 4,5 milyar dari ringbacktone ini meninggal dunia.


Meninggalnya mbah surip yang mendadak itu menyisakan duka mendalam di hati para kerabat serta rekan sesama musisi dan orang-orang yang mengenalnya. Tak terkecuali denan Manohara.
Artis cantik yang juga fenomenal ini mengaku sangat sedih atas meninggalnya mbah Surip.
Di mata Manohara, mbah Surip adalah sosok manusia yang ceria dan pantang menyerah. Mbah Surip adalah inspirasi buat manohara untuk selalu tegar dalam menjalani hidup.


Sisi fenomenal mbah Surip ternyata tidak hanya terjadi semasa hidup saja. Pada saat meninggal pun sosoknya masih fenomenal.
Bagaimana tidak?
Presiden SBY saja sampai ikut mengucapkan bela sungkawa atas meninggalnya mbah Surip.
Tidak hanya itu, Presiden SBY meminta kepada para musisi lain untuk membantu dalam pengurusan jenazah mbah Surip.

Beberapa sumber menyebutkan, mbah Surip meninggal karena kelelahan. Ada yang mengatakan bahwa mbah Surip meninggal karena serangan jantung.
Maklum, semasa hidupnya mbah Surip dikenal sebagai pecandu kopi dan jarang tidur.
Tapi terlepas dari itu semua, harus di akui bahwa mbah Surip adalah sosok yang fenomenal. Sama seperti sosok fenomenal lain seperti Michael Jackson ataupun Manohara.

Memang, sepertinya tahun 2009 adalah tahun yang fenomenal.
Tapi, tahun 2009 belum habìs.

Apalgi ya, kejadian fenomenal lain di tahun 2009 ini?

Ada yang bisa menebak?

Mungkin Deddy Corbuzier, Mama Lauren, atau ki Joko Bodo?

19 komentar:

yak mengatakan...

wuih, iklannya banyak bener kawan..
hooh, fenomenal banget Mbah Surip tuh, baru kemaren ane kenal, sekarang udah wafat..
smoga beliau tenang di sana..

Rumah Idaman VS Rumah Impian mengatakan...

we miss u song and your history,,, rest in place...

we're not only blogreading but we share about it...salam hangat gan...


akhirnya selesai juga postingan berat ini ....
btuh dukungan lagi nee juragan... hahahah....
salam sayang ... ku berharap kau blom tiduur....
http://apocalytyo.blogspot.com/2009/08/rumah-idaman-vs-rumah-impian.html

Firyan mengatakan...

kerasa emang sedihnya, padahal gak kenal

tapi kangen ama tawanya...

Q11901 mengatakan...

Mbah Surip. Mengejutkan juga ketika kudengar beita ini. Karena beberapa hari sebelum wafatnya, ia sempat mampir menghibur masyarakat Jogja.

lukas mengatakan...

@yak
hi hi... kebnyakan ya? aku pkr kurang, tadinya mw tak tambah lagi
makasih dah mampir

lukas mengatakan...

@Rumah Idaman vs Rumah Impian
hehe makasih dah mampir.
btw dukung apa neh... kontes yah
sukses kawan...

lukas mengatakan...

@Firyan
iya, soalnya sosoknya yg bersahaja dan nyentrik itu loh.
ha ha ha ha (gaya ketawa mbh surip)

lukas mengatakan...

umur manusia emang ga bisa di tebak ya?

Anonim mengatakan...

gak menyangka akan kehilangan beliau secepat ini..

loekas mengatakan...

iya, skrg menyusul ws rendra. peoyair fav ku, si burung merak

cerita cinta mengatakan...

selamat jalan mbh surip dan ws rendra. seniman besar indoesia.
mampir k blog sy mas

lukas mengatakan...

@ cerita cinta
wah.., adikku akhirnya mulai ngeblog lagi.
pasti sedih ya denger ws rendra meninggal?

Lata mengatakan...

judul nya layaknya oplah koran pagi aja mas... hebat... :) saluttt!!!

yak mengatakan...

mana postingan terbarunya sob???? kutunggu,,,,,

Rachel mengatakan...

Berkunjung diminggu malam sobat.
Salam

puisi cinta mengatakan...

@yak
waduh, lagi sibuk bget eiuy.. terutama ga kebagian ide...wataaaaaw

puisi cinta mengatakan...

@Rachel
makasih dah maw berkunjung

Anonim mengatakan...

hmmm.....maafkan Cinderela yang baru sempat berkunjung......
cinderela juga sedih banget tas kepergian mbah surip yang begitu cepat, padahal kan dia belum sempat menikmati hasil kerjanya yah...

media inspiasi mengatakan...

@kenangamu
ngga apa-apa cinderella....
makasih udah mau berkunjung

Posting Komentar

blog ini 100% dofollow...
silakan berkomentar sepuasnya...