Tipe Cowok yang Disukai Cewek Aquarius

tipe cowok yang disukai cewek aquarius seperti apa sih..?
AQUARIUS (21 Januari - 19 Februari)
Cowok yang menarik hati kamu adalah cowok yang
memiliki ketertarikan secara intelektual, logis, dan
open-minded. Cowok yang mempunyai begitu banyak
ide-ide yang brilian.
Bahkan cowok-cowok idealis juga termasuk idola kamu.
Walaupun terkadang cowok ini terkadang kelihatan
"unsual".
Kamu sangat tidak menyukai laki-laki yang membosankan
dan sangat picik dalam memandang suatu persoalan.
Sexually, kamu menginginkan cowok yang aktif dan suka
bereksperimen dengan caranya sendiri dalam memberikan
kepuasan.

0 komentar:

Posting Komentar

blog ini 100% dofollow...
silakan berkomentar sepuasnya...

Blog Archive